Pada tutorial coreldraw sebelumnya saya sudah bahas mengenai cara memotong objek secara cepat di coreldraw dan kali ini saya akan berbagi tutorialmemotong objek dengan crop. Untuk mengcropping objek sesuai ukuran dan keinginan anda sangat mudah sekali. Teknik cropping pada objek seperti gambar atau foto dengan coreldraw fungsinya juga banyak seperti mengcrop/memotong foto untuk membuat ukuran pas photo dan lai-lain. Sekarang simak bagaimana cara memotong objek pada coreldraw dibawah ini.
Cara Memotong Objek dengan Crop di Coreldraw
1. Buka program coreldraw
2. Buka gambar / foto dengan cara pilih File => Import atau langsung tekan Ctrl + I
3. Pada toolbox pilih Crop Tool dan geser tanda kotak-kotak-kecil seperti dibawah ini
4. Selanjutnya klik 2x dengan mouse dan hasilnya seperti dibawah ini
Demikianlah tutorial singkat mengenai cara meng-crop objek di coreldraw, semoga tutorial diatas dapat bermanfaat.